Selesksi CPNS Kementerian Kesehatan RI Tahun 2021

Aceh Besar - Seleksi penerimaan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) Kementerian Kesehatan pada Provinsi Aceh dilaksanakan dalam rangka memperoleh CASN yang berkualitas dalam upaya meningkatkan mutu Aparatur Sipil Negara. Pengadaan CASN Kementerian Kesehatan Tahun 2021 dilaksanakan secara kompetitif, adil, objektif, transparan, bersih dari praktik korupsi, Kolusi dan Nepotisme serta tidak dipungut biaya sedikitpun. Kegiatan seleksi Kompetensi Dasar dilaksanakan dengan Metode Computer Assisted Test, yaitu seleksi menggunakan software dengan alat bantu komputer yang digunakan untuk mendapatkan standar minimal kompetensi dasar subjek yang bersangkutan.

Seleksi CASN tersebut dilaksanakan tanggal 6 sampai dengan 8 September Tahun 2021 yang berlokasi di Kanreg XIII BKN Aceh. Pelaksanaan seleksi juga didampingi dan dipantau oleh Tim Auditor Inspektorat Jendral. Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Banda Aceh selaku yang ditunjuk sebagai Ketua Tim pelaksanaan kegiatan tersebut menempatkan  6 orang ASN nya  yang bertugas sebagai panitia seleksi disamping kepala KKP Kelas III Banda Aceh yang bertindak sebagai ketua tim seleksi. Karena pelaksanaan seleksi berlangsung masih dalam masa pandemi, seluruh tahap kegiatan dilakukan dengan protokol Kesehatan yang ketat dimulai dengan pengecekan suhu peserta, dilanjutkan dengan pemeriksaan swab di lokasi untuk mencegah penyebaran virus Covid-19. 

 Kegiatan seleksi CASN Kementerian Kesehatan Tahun 2021 dilaksanakan dalam 8 sesi dengan jumlah peserta yang hadir sebanyak 205 orang, tidak hadir 43 orang dan reschedule sebanyak 4 orang. Peserta reschedule adalah peserta yang terkonfirmasi positif Covid-19, dan dijadwalkan ulang untuk mengikuti seleksi secara bertahap.



Penerimaan CASN secara selektif, transparan dan sesuai dengan aturan-aturan yang telah ditetapkan diharapkan dapat melahirkan calon-calon Aparatur Sipil  Negara yang berkualitas dan bermanfaat untuk kemajuan bangsa khususnya dapat menjadi daya tambah kualitas Kementerian Kesehatan. 

LKjIP Tahun 2022

LKjIP Tahun 2021

LKjIP Tahun 2020

LKjIP TAHUN 2019

LKJiP Tahun 2018

LAPORAN TAHUNAN 2022

LAPORAN TAHUNAN 2020

LAPORAN TAHUNAN 2019

LAPORAN TAHUNAN 2018

Profil 2022

PROFIL 2020

PROFIL 2019

PROFIL 2018

PK Tahun 2022

PK Tahun 2021

PK Tahun 2020

PK Tahun 2019

PK Tahun 2018

Rencana Aksi Kegiatan

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Pengaduan Online

Wistle Blowing System

Tentang Kami

Kantor Kesehatan Pelabuhan kelas II Banda Aceh merupakan Unit Pelaksana Teknis di lingkungan Kementerian Kesehatan yang berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (Ditjen P2P) yang mempunyai tugas melaksanakan pencegahan masuk dan keluarnya penyakit

Hero of the Month Triwulan I 2024

Layanan Sinkarkes

SEULAWAH (SURVEILANS EPIDEMIOLOGI KLB/WABAH)

Penyakit Potensial Wabah/KKM yang Ditemukan di BKK Kelas I Banda Aceh

Kunjungan Luar Negeri di PoE BKK Kelas I Banda Aceh

Indeks Kepuasan Masyarakat

Indeks Kepuasan Masyarakat

Aspirasi dan Pengaduan

Pendaftaran Layanan Vaksinasi Meningitis

Alur Vaksinasi Covid-19

WBS Kementerian Kesehatan

PATUHI PROTKES COVID-19

PATUHI PROTKES COVID-19

WASPADA PENYEBARAN COVID-19

WASPADA PENYEBARAN COVID-19

Pelayanan Vaksinasi Covid-19

Tolak Gratifikasi

Find Us On Facebook

Find Us On Instagram

Alamat Kantor

Statistik Website

banner